Mahasiswa Desak Pengusutan Skandal Guru Besar ULM hingga Berantas Mafia Jurnal
RATUSAN mahasiswa Universitas Lambung Mangkurat (ULM) dari 11 fakultas menggelar konsolidasi terbuka di Sekretariat Bersama Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) ULM di Banjarmasin, Kamis (26/9/2024) petang.
AKSI yang diikuti perwakilan!-->!-->!-->…