Ustadz Abdul Hamid Tausiah di Majelis Serambi Madinah Tanbu

0

USTADZ Abdul Hamid dari Kemenag Tanah Bumbu (Tanbu) berharap agar jamaah majelis bersyukur dengan datangnya bulan suci Ramahan 2024 di Pendopo Serambi Madinah, Kamis (14/3/2024).

DEMIKIAN tausiah di Majelis Serambi Madinah setelah shalat taubat, shalat dhuha, shalat hajat, Kantor Bupati Tanah Bumbu, dihadiri pejabat dan staf Pemerintah Daerah Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu).

BACA JUGA: Pemkab Tanbu dan Kementerian Kominfo Sepakati Proyek Smart City

Menurutnya, jamaah dapat bersyukur atas diberikan kesempatan berjumpa dengan bulan Ramadan dan diberikan kesehatan menjalankan ibadah.

 “Ada banyak orang yang ingin sekali masuk (beribadah) bulan Ramadan, tapi apa boleh buat, terbaring sakit dirumah sakit,” ucapnya.

BACA JUGA: Pemkab Tanbu Ajukan 2 Raperda ke DPRD

Seba itu, Ia meminta jamaah memanfaatkan Ramadhan dengan sebaik-baiknya dengan memperbanyak ibadah, mengingat banyak orang tidak dapat melaksanakan ibadah karena sakit. (jejakrekam)

Penulis Asyikin/Diskominfo
Editor Afdi Achmad

Tinggalkan Komentar

Alamat email anda tidak akan disiarkan.